Kumpulan Nama Bayi Laki-Laki Islam Modern Dan Artinya

Kumpulan Nama Bayi Laki-Laki Islam Modern Dan Artinya Mempunyai merupakan satu ni'mat dari Allah yang sangat besar, karena tidak semua orang di dunia ini bisa mempunyai keturunan. Dan ada satu pekerjaan yang susah susah gampang bagi orang tua saat mempunyai momongan yaitu memberi nama yang baik, bagus dan enak didengar.

seperti yang sudah kita tahu, bahwa nama menjadi doa yang terus menerus dibacakan orang lain, jadi jika kita sebagai orang tua jangan sampai gegabah memberi nama bagi bayi kita, karena jika kita memberi nama yang tidak baik ditakutkan akan berdampak pada kelakuan dan watak anak kita nantinya.

Berbagai cara dilakukan oleh orang tua untuk mendapatkan nama yang mempunyai arti yang baik, enak didengar dan tidak terlalu panjang, karena jika nama terlalu panjang kasian pada anak kita nantinya saat dia masuk kesekolah disaat akan mengisi lembaran kertas ujian, bila terlalu panjang akan menyusahkan mereka.

Bayi Lucu

Jadi jangan sampai nama yang kita berikan menyusahkan anak kita dilain hari. Dan bagi pembaca yang sedang mencari nama bayi laki-laki islam modern yang mempunyai arti baik, enak didengar dan simple bisa anda lihat dibawah ini.

Kumpulan Nama Bayi Laki-Laki Islam Modern


Abid Aqila Pranaja = Anak laki-laki yg berakal dan ahli ibadah
Abdul Falah Eka Cahya: hamba yang beruntung menjadi satu cahaya untuk sesama
Abdul Hadi Khabir: hamba Allah yang kaya dan sempurna
Abdullah Hafiz Dhiaurrahman: hambaNya yang bersinar penuh kasih dan menjadi pelindung bagi sesama
Abdullah Rafif: hambaNya yang berbudi pekerti
Abdullah Tahsin Pramudya: hamba Allah yang gemar memperbaiki dan bijaksana
Abdul Rahman Hafiz = Laki-laki yang menjadi hamba Allah yang terpelihara denagn sifat maha pengasih
Abdullah Abid = Laki-laki seorang hamba allah yang taat dan tekun beribadah.
Abid Aqila Pranaja = Anak laki-laki yg berakal dan ahli ibadah
Abinaya Alexi = Laki-laki yang selalu semangat menjadi pelindung dalam masyarakat.
Abinaya Basupati = Semangat dan tak takut mati
Abqari Agam Agler = Laki-laki yang pintar dan kuat serta terkenal bijaksana.
Baliq Mufid = Laki-laki yang fasih (pintar) dan memberi faedah
Banan Farid = Laki-laki bagaikan perhiasan yang mahal dipakai di ujung jari
Baqir Manaf = Laki-laki penghancur (kejahatan) dan selalu memenanginya
Bari Abdul Jalil = Seorang hamba Allah yamg pandai dan mulia
Bariq Jamaluddin = Laki-laki yang pancaran nurnya sebagai keindahan agama
Bariq Taufiqurrahman = Laki-laki yang pancaran nur dan memperoleh karunia dari Yang Maha Pengasih
Barizun Manaf = Laki-laki yang kemampuannya muncul mengungguli lainya
Barra Malik Hawwas = Laki-laki yang memiliki semangat berapi-api berkobar bagaikan raja yang berkuasa
Basil Basyiruddin = Laki-laki yang pemberani sebagai pengantar berita baik tentang agama
Basim Mudzaffar = Laki-laki yang penuh senyum kemenangan
Basman Otilie = Pahlawan keberuntungan yang banyak tersenyum
Bassam Jalaluddin = Laki-laki yang senantiasa tersenyum ramah untuk kemuliaan agama
Basukiharja Yaqdhan = Orang yang terjaga, selamat dan sejahtera
Bazla Danah Bayyinah = Laki-laki memiliki sikapnya yang bijaksana laksana batu mulia
Beryl Hamizan Rabbani = Laki-laki yang laksana permata berharga memiliki kecerdasan serta arif dan saleh
Bilfaqih Dhia Muhyiddin = Laki-laki yang mengerti ilmu fiqih sebagai cahaya untuk menghidupkan agama
Bintang Atarahman = Laki-laki laksana bintang yang bersinar terang dengan penuh belas kasih
Bisyir Mahasin = Laki-laki yang menjadi berita menyenangkan bagi kebaikan menyeluruh
Budair Sabilillah = Laki-laki yang melangkah cepat menuju jalan Allah
Basil Hibratul Alfarezi : Anugrah Tuhan menciptakan pemimpin laki-laki yang gagah berani dan selalu semangat dalam bekerja
Daffa Arya Ghossan = Pembela kebenaran bagi siapa saja dan akan selalu memberikan kesejukkan di mana pun dia berada
Daffa Bunyanuddin = Laki-laki yang sebagai penjaga bangunan agama
Daffa Hafizh = Banyak memiliki pertahanan dri dan memelihara sesuatu
Daliman Pramana Prasetya = Laki-laki gesit dan waspada yang setia terhadap janji (komitmen tinggi)
Danadyaksa Hernando Yusuf = Laki-laki yang menjadi penjaga kemakmuran, gagah berani serta terkenal ketampanannya
Danial Wijaya Ramadhan = Laki-laki yang hikmat dengan ketenangan di dalam bulan yang suci
Dary Hamidudin = Orang yang arif dan agamanya terpuji
Demetrio Izzudin Ardani = Laki-laki yang menjadi penutup bumi yang suci dan penuh kemuliaan agama
Dhafir Tsabit = Laki-laki yang mendapatkan kemenangan tangguh (tak terkalahkan)
Dzakki Asla’ Muyassar : Anak laki-laki yang dilahirkan bersih dan memiliki kelembutan hati dengan dipenuhi kemudahan.
Daffa Ghazzal Jaya : Anak laki-laki yang akan menjadi ahli Al-Quran dan selalu membela dengan penuh kasih sayang.
Daffa Ramdan Althaf : Anak laki-laki yang selalu membela dan akan menyinari hidupnya dengan penuh kelembutan.
Ezar Faruq Khattab : Laki-laki yang sangat berharga dan menjadi pengkhutbah tentang pembeda kebaikan dan keburukan kehidupan
Ezar Zhafar Dhiaurrahman : Kemenangan anak laki-laki yang sangat berharga karena sifatnya penuh kasih
Firdaus Labib Alhusain : Anak laki-laki tampan yang selalu sehat dan akan menjadi penghuni surga dengan penuh kebaikan.
Faizan Jazib Abqary : Anak laki-laki yang berwajah tampan dan akan menjadi pemimpin dengan penuh kecerdasan.
Farhan Rafiq Mannaf : Anak laki-laki yang akan menjadi teman baik dan selalu bergembira dengan penuh keberuntungan.
Fachrul Abqary Danindra : Anak laki-laki cerdas yang selalu menjalani hidupnya dengan dipenuhi berbagai macam kebaikan.
Fathan Daniyal Danindra : Anak laki-laki cerdas yang selalu menjalani hidupnya dengan dipenuhi berbagai macam keberhasilan.
Fayeq Ansa Zulfaqar : Ketajaman kekuatan seorang laki-laki yang senantiasa melebihi kekuatan lainnya
Faizan Azril Musyary : Kesempurnaan pemimpin, raja laki-laki kaya raya yang memberikan kebaikan dan suka memberi pengampunan
Ghaitsul Mubarakah : Laki-laki bagaikan hujan deras yang membawa karunia
Ghali Ibadurrahman : Laki-laki yang paling bernilai dari para hamba Allah Yang Pengasih
Ghalib Munawwir : Laki-laki yang unggul dan bercahaya
Ghaly Majdudin Rafif : Kemuliaan agama yang berharga dan berakhlak baik
Ghandur Zainuddin : Seorang pemuda yang rupawan laksana permata agama
Ghani Hasib : Berketurunan mulia dan kaya
Hail Qurunul Bahri : Mutiara laut yang luar biasa
Hamdani Khefie Najih : Pujian yang tersembunyi sebagai anugerah sebuah petunjuk
Hanif Abbad : Muslim yang teguh dan tekun beribadah
Harun Abdurrahman : Semoga seperti Nabi Harun hamba dari Allah yang maha pengasih
Hauzan Irhab Nabil : Manusia yang berfikir tajam dan terhormat
Hazim Zhafran : Orang yang menang adalah yang berkemauan keras
Helmi Yaqdhan : Orang yang sabar dan berakal dan selalu terjaga
Hilal Abiyu Jamail : Bulan sabit yang indah dan mulia
I'timad Ibadil Kiram  : Laki-laki yang menjadi sandaran hamba-hamba-Nya yang mulia
Ibadullah Thufail : Hamba Allah yang lemah lembut
Ibni Badruddin Wanasim : Anaku laksana bulan purnama agama (memancarkan cahaya iman) memberi kesejukan bagai angin sepoi-sepoi
Ibni Humam : Anak laki-laki yang pemberani lagi tinggi cita-citanya.
Ibni Pramudya Bratajaya : Anak laki-laki yang bijaksana dan tingkah lakunya terpuji
Imam Mahdi Mubasyir = Laki-laki teladan yang mendapat petunjuk dan membawa kabar gembira
Imamul Alamin = Laki-laki pemimpin alam semesta (khalifah)
Imamul Umam Al-Hakim = Laki-laki yang memimpin umat dengan bijaksana
Imanul Muttaqin = Laki-laki yang mempunyai keimanan sebagai orang bertaqwa
Imran Adib Al-Hakim = Imran yang beradap dan bijaksana
Jabar Asyamie : Pemimpin mulia yang memiliki kekuatan dan kekuasaan
Jabir Fakhruddin : Pembaharu yang agung sebagai kebanggaan agama
Jafar Shafwan Firdaus : Bagaikan sungai yang jernih di surga Firdaus
Jalil Syarief Fawwaie : Laki-laki terhormat yang memiliki kekuasaan besar dan keberuntungan
Jamaluddin Farid: Keindahan agama yang tidak ada bandingnya
Jamil Alawi Qqodama : Semoga seperti keturunan Ali bin abi Thalib yang tampan dan pemberani
Kalantara Qashid : Jarak waktu yang menuju pada kemudahan
Kamal Wirawan : Kesempurnaan pahlawan yang gagah perkasa
Kamaluddin Al-Barisy : Laki-laki yang mendapat kesempurnaan agama yang terang
Kamaluddin Hidayat : Laki-laki yang punya kesempurnaan agama dan mendapat petunjuk
Kamalunniam Khairul Insan : Laki-laki manusia terbaik yang punya kesempurnaan nikmat
Kamil Khalqillah : Laki-laki sebagai ciptaan Allah yang sempurna
Kamil Sajana : Orang bijaksana yang memiliki sifat-sifat baik
Kan'an Fadhailur Rabby : Laki-laki yang menyatukan keutamaan dari Tuhan
Labib Musthafa Kamil = Laki-laki cerdas sebagai orang pilihan yang sempurna
Lafifuddin Mu’tasham = Laki-laki yang punya kehalusan agama dan terjaga dari dosa
Lami Wajhun Nur = Laki-laki yang berparas memancarkan cahaya
Lamya Jauhar Ni’am = Laki-laki yang mendapat kenikmatan bagai kilauan permata
Lamya Najmuddin = Laki-laki yang bagai berkilauan bintang dalam agama
Lateef Nohan = Laki-laki yang bahagia dan menyenangkan
Lathif Adam Fathin = Pria lemah lembut yang cerdas
Ma'ruf Sirajuddin : Laki-laki yang dikenal sinar penerang agama
Ma'shum Mumtazur Rahman : Laki-laki yang terjaga dari dosa atas keistimewaan dari Yang Maha Pengasih
Mafatihuddin Sadid : Laki-laki yang tepat sebagai pembuka kunci permasalahan agama
Mahasin Khaizuran : Laki-laki yang menjadi pemimpin kebaikan
Mahasin Tamam : Laki-laki yang memberikan kebaikan sempurna
Mahawira Mahija Mahib : Laki-laki pribumi yang menjadi pahlawan besar yang karismatik
Mahbub Junaidi : Laki-laki menjadi prajurit yang disukai
Mahdiyatullah : Laki-laki yang memperoleh petunjuk Allah
Nafis Ahmad Ma’ruf = Laki-laki yang bernilai, terpuji dan penuh kebaikan
Nahid Salamul Hayah = Laki-laki yang baru memasuki dewasa dengan selamat (terhindar dari pergaulan buruk) dalam kehidupannya
Naif Ulumudin = Laki-laki yang terlihat kemampuannya dalam ilmu-ilmu agama
Nail Fadhaililah = Laki-laki yang gemar mengasihi mengharap anugrah Allah
Nail Rabani = Semoga menjadi orang yg ikhlas memberi karena Allah SWT
Nailul Khair Nabih = Laki-laki yang pandai lagi mulia gemar memberi yang terbaik
Najhmuddin Harraz Al Ikhtiari = Laki-laki yang ibarat bintang agama yang amat warak pilihanku
Naji Minal Balwa = Laki-laki yang selamat dari musibah berbahaya
Najib Akmal Zakwan = Laki-laki yang memiliki keturunan mulia, sempurna serta cerdas dan harum baunya
Najib Amwaluddin = Laki-laki yang cerdas yang menjadikan agama sebagai hartanya
Najibuddin Abdul Aziz = Laki-laki yang mengutamakan agama Islam sebagai hamba Allah Yang Maha Perkasa
Najid Aushaf Rahmani = Laki-laki yang menjadi kesayanganku gagah berani dan mempunyai sifat-sifat baik
Najih Mumtaz Abdul Majid = Laki-laki yang sukses dan istimewa sebagai hamba Allah Yang Maha Suci
Najmi Al-Lami = Laki-laki yang bagaikan bintang berkilau (pancaran iman)
Najmuddin Jawwad = Laki-laki perumah yang selalu menjadi bintang agama (Budi pekerti agamis)
Najmuddin Malik = Raja yang selalu menjadi bintang agama (budi pekerti agamis)
Najwan Azhim Muntazhar = Laki-laki sebagai pengantar kemenangan besar yang ditunggu kedatangannya
Naqib Ibni Humam = Anak laki-laki pemberani tinggi cita-citanya dan pantas menjadi pemimpin
Narendra Erabbani Hartanto = Pria, orang kuat, orang yg berkuasa karena Allah dan berjiwa kaya
Nash Nashif = Laki-laki yang selalu siap menghalau hambatan demi tercapainya keadilan
Pranaja Zayan = Anak laki-laki yang sangat elok wajahnya
Prima Athmar Abdul Ghani = Laki-laki yang utama menjadi hamba yang kaya dan berjaya
Qadama Aldridge : Raja yang pemberani
Qadama Basir : Pemberani dan berpikir tajam (cerdas)
Qadhi Iyad : Laki-laki hakim yang suli disuap
Qaid Arkana : Pemimpin yang berhati terang
Qaidu Shidiq Mushaffa : Laki-laki yang memimpin kebenaran yang murni
Qaidul Adli Shidqi : Laki-laki yang memimpin dengan adil dan benar
Qaifun Habibillah : Laki-laki kesayangan Allah yang paham dengan imu filsafat
Qaim Ishamuddin : Laki-laki mandiri yang memelihara tegaknya agama
Qaisar Muhammad Naufal : Raja yang terpuji dan tampan
Rabih Muntashir Jamil = Laki-laki Tampan yang beruntung dan memperoleh kemenangan
Rabihur Rahman Kabir = Laki-laki yang memperoleh kemujuran besar dari Yang Maha Pengasih
Rabiuts Tsani Salim = Laki-laki yang dilahirkan pada bulan Rabiuts Tsani yang penuh kedamaian
Radhi Makarim Nukman = Laki-laki yang direstui dan banyak kemuliaan atas karunia yang diberikan
Rafa Akbar = Laki-laki yang menjadi orang besar dan kaya
Rizqullah Izzatul Ibad = Laki-laki yang mendapat rezeki dari Allah sebagai kemuliaan bagi para hamba-Nya
Robbirodhya Islam = Laki-laki yang menyembah Tuhannya dengan ikhlas untuk menganut agama yang selamat
Sabiq El-Insi Bi'Ulumih
Arti Nama : Laki-laki yang mengalahkan manusia dengan yang lainnya memakai banyak pengetahuan
Sabiq Arti Nama : Mengalahkan; menumbangkan
El-Insi Arti Nama : Manusia
Bi'Ulumih Arti Nama : Banyak ilmu; pengetahuan
Sadad Al-Wafa : Laki-laki yang selalu bertindak tepat dan menepati janji
Sadad Al-Wafi : Laki-laki yang selalu bertindak tepat dan menepati janji
Sadad Mukhtaram : Laki-laki yang perbuatannya benar dan dimuliakan
Saddam Hussein : Penguasa yang perkasa dan bagus
Saddam Mahasin : Laki-laki yang tahan banting dalam berbuat kebaikan
Sadidul Iman : Laki-laki yang mempunyai keyakinan yang benar
Syamsul Hadi Nuru Zhalam = Laki-laki yang menjadi cahaya matahari untuk petunjuk dalam kegelapan
Syaraful Umam = Laki-laki yang dimuliakan oleh umat
Taufiqul Hakim = Laki-laki yang Mendapat karuni dari Allah Yang Maha Bijaksana
Tauhid Thalib = Laki-laki yang menuntut ilmu dengan kemurnian imam
Tawaddud Shahibuddin = Laki-laki yang dengan cinta kasih pada teman setiap menjalankan agama
Thaha Ahmad Jayyid = Laki-laki yang Thaha terpuji dan bagus
Thahir Khabiruddin = Laki-laki yang suci dalam memahami agama
Thahir Shafwan = Bersih, suci dan jernih
Thahir Zahiruddin = Laki-laki yang bersih dan menjadi pembela agama
Thalal Jiyad = Laki-laki yang memiliki keindahan lagi baik
Thalibul Huda Assuja = Laki-laki yang pemberani sedang mencari petunjuk Allah
Thalibu = Mencari; menutut ilmu
Ulumuhul Khabir : Laki-laki yang banyak ilmu sempurna
Ulwan Abdun Maimun : Laki-laki yang tinggi kedudukannya sebagai hamba Allah yang diberkahi
Ulya Aziz Tamam : Laki-laki yang berkedudukan mulia, perkasa dan sempurna
Umair Jundullah Arrabih : Laki-laki yang beruntung sebagai prajurit Allah laksana Umair
Umar Ayyasy : Nama khalifah kedua yang panjang umur
Umran Abdul Hadi : Hamba Allah yang memberi hidayah dan kemakmuran
Umronul Ilmi Izzulhayat : Laki-laki yang membangun ilmu pengetahuan dan memiliki kemuliaan hidup
Unwanullah Arrafi : Laki-laki yang menjadi tanda kebesaran Allah Yang Maha Tinggi
Wafi Nugraha = Anugerah yang sempurna
Wafir Mubarak = Laki-laki yang banyak kebaikannya mendapat berkah
Wafiuddin Qomar = Laki-laki yang menjaga kesempurnaan agama bagaikab bulan (memantulkan sinar)
Wahid Abdurrahman = Laki-laki yang banyak memberi sebagai hamba Allah Yang Maha Pengasih
Wahid Amzar Hafizuddin = Laki-laki pertama yang mulia serta menjadi pemelihara agama
Wahid Khairul Muna = Laki-laki yang pertama memiliki cita-cita terbaik
Wahid Musthafa Dzul Hasanain = Laki-laki yang pertama terpilih memiliki dua kebaikan
Wahid Najam = Satu bintang
Wahyu Wijaya = Laki-laki yang mendapat petunjuk Allah untuk menjadi orang yang unggul
Wailullah Ghufranul Ibad = Laki-laki yang kembali kepada Allah yang memberi ampuna kepada hamba-hamba-Nyan
Wajdi Karimul Huda = Laki-laki yang penuh cinta dalam petunjuk kemuliaan
Yahya Wahib : Kebahagiaan orang yang memberi
Yamam Mustaqil : Laki-laki yang bagaikan merpati terbang bebas (Penuh Eksplorasi)
Yaqdhan Wali : Orang yang terjaga dan berlindung kepada Allah
Yasin Habibullah : Laki-laki yang Yasin kekasih Allah
Yasir Amril Umam : Laki-laki yang selalu memudahkan urusan umat
Yasir Razin : Orang yang kuat dan sederhana
Yasykur Ni'amillah : Laki-laki yang selalu bersyukur atas banyak nikmat dari Allah
Yasykur Taufiqillah : Laki-laki yang bersyukur atas petunjuk Allah
Yazid Makarim Alim : Laki-laki yang berilmu selalu bertambah kemuliaannya
Zachary Fallad = Laki-laki sebagai pejuang utama
Zada Zuhduh = Laki-laki yang bertambah ke zuhudannya
Zaggi Rustam = Laki-laki berkulit hitam yang pemberani
Zaghlul Nizar Amalun Katsir = Laki-laki Zaghlul yang sedikit bicara tapi banyak berbuat baik
Zaghlul = Nama tokoh Mesir
Zahid Hamizan Rabbani = Laki-laki yang rendah hati, cerdas serta arif dan saleh
Zahid Khalilurrahim = Laki-laki yang rendah hati menjadi kekasih Allah Yang Maha Penyayang
Zahiduddin Sajidussahar = Laki-laki yang zuhud menjalankan agama dan selalu bersujud di waktu sahur
Zahir Zaini = Laki-laki seperti perhiasan yang berarti
Zahiruddin Al-Munir = Laki-laki yang cemerlang memancarkan sinar dalam agama
Zahiruddin Nurullah = Laki-laki yang memancarkan cahaya Allah dalam kecermelangan agama
Zahran Jinan Katsiran = Laki-laki yang menghuni keindahan surga yang tiada tara
Zaidan Hasan Fann = Laki-laki yang memiliki banyak kelebihan dalam kebaikan dan seni
Zaidan Karim = Laki-laki yang bertambah kemuliaannya
Zainal Abidin = Laki-laki yang menjadi perhiasan para hamba Allah
Zainalarifin Askarullah = Laki-laki yang menjadi perhiasan orang-orang bijak sebagai tentara Allah
Zainalfatah Fathuna = Laki-laki yang baik menjadi perhiasan kemenangan sebagai kemenangan bersama
Zainalmuttaqin Shafwanul Ibad = Laki-laki yang menjadi hiasan orang bertaqwa sebagai teman akrab para hamba Allah
Zainuddin Mubarak = Laki-laki pembawa keberkahan yang menjadi perhiasan agama
Zainuddin Zaidan Rabbani = Laki-laki yang perhiasan agama memiliki kelebihan arif dan saleh
Zainul Ariffin Badiuzzaman = Laki-laki yang menjadi perhiasan orang arif dengan keindahan semasa
Zaki Amiruddin = Laki-laki pintar yang menjadi pemimpin agama
Zaki Misbahuddin = Pelita agama yang cerah
Zakwan Keven Hafizh = Laki-laki penghafal Al quran yang cerdik dan harum serta tampan
Zaky Abdul Hadi = Laki-laki yang cerdas dan menjadi hamba yang kaya


Semoga kumpulan nama bayi laki laki islam modern diatas bisa menjadi referensi bagi pembaca yang sedang mencari nama bayi. Dan banyak sekali cara agar anak kita jadi anak yang sholeh mulai dari mendoakan mereka disetiap selesai sholat fardhu, setelah doa sholat tahajud, dan memberi nama yabg baik pada mereka.